Mengapa Festival dan Konser adalah Arena Terbaik untuk Brand Engagement?

Saat ini kebanyakan orang sudah mulai jenuh dengan isi iklan di sosial media. Tiap kali kita scroll, ada aja iklan-iklan yang muncul dari brand skincare, produk fashion, sampai iklan smartphone. Maka dari itu, brand perlu hadir dalam kemasan yang berbeda dan memberikan pengalaman nyata yang bisa dirasakan langsung oleh audiens. Festival dan konser menjadi salah […]